Kementerian PUPR Serahkan Pengelolaan Gedung Baru ke PBNU-PWNU DIY

  • 07 Juli 2023
  • Editor UNU
  • Berita
Kementerian PUPR Serahkan Pengelolaan Gedung Baru ke PBNU-PWNU DIY

Seiring tuntasnya pembangunan fisik kampus terpadu UNU Jogja di Banyuraden, Gamping, digelar prosesi serah terima pengelolaan sementara gedung tersebut, Jumat (7/7). Serah terima dilakukan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) ke Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) – Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) DIY.

Baca juga : Dari Terbitkan Jurnal hingga Menang Best Paper

Hadir dalam serah terima ini Wakil Bendahara PBNU Fahmy Akbar Idries, dan Ketua Tanfidziyah PWNU DIY Zuhdi Muhdlor, Rektor UNU Jogja Widya Priyahita beserta jajaran pimpinan. Dari Kementerian PUPR, hadir Kepala Balai Prasarana Permukiman Wilayah DIY Jonny Echsan Zainuri, Kepala Satker Pelaksanaan Prasarana Permukiman DIY Noegraha Laksana, serta perwakilan PP Urban dan PT Cakra Manggilingan Jaya.

Berita Terkait

Fakultas Ekonomi UNU Jogja Jalin Silaturahmi dan Promosikan PMB di Ponpes Al Muttaqien Klaten
  • Editor UNU
  • 09 Mei 2025

Fakultas Ekonomi UNU Jogja Jalin Silaturahmi dan Promosikan PMB di Ponpes Al Muttaqien Klaten

Fakultas Ekonomi UNU Jogja menggelar kegiatan silaturahmi dan sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB)...

UNU Jogja Jadi Inspirasi Siswa MA Matholi’ul Hikmah untuk Lanjutkan Pendidikan Tinggi
  • Editor UNU
  • 08 Mei 2025

UNU Jogja Jadi Inspirasi Siswa MA Matholi’ul Hikmah untuk Lanjutkan Pendidikan Tinggi

Sebagai salah satu peguruan tinggi nahdlatul ulama terkemuka, UNU Jogja siap menjadi role...

“PBI UNU Jogja Competition 2025” Dorong Kreativitas, Percaya Diri, dan Kesiapan Global Mahasiswa
  • Editor UNU
  • 07 Mei 2025

“PBI UNU Jogja Competition 2025” Dorong Kreativitas, Percaya Diri, dan Kesiapan Global Mahasiswa

Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) UNU Jogja kembali menyelenggarakan ajang kompetisi bergengsi...